Padangsidimpuan, KompasReal.com – Polres Padangsidimpuan berhasil mengungkap kasus pencurian dengan pemberatan (Curat) yang terjadi pada Sabtu, 7 September 2024, pukul 17.00 WIB di Jalan H. T. Rizal Nurdin KM. 9, Desa Manunggang Julu, Kecamatan Padangsidimpuan Tenggara, Kota Padangsidimpuan. Setelah delapan bulan melakukan penyelidikan intensif, pelaku, yang selanjutnya disebut M.I.H (28),…
Peristiwa

Bayi Dibuang di Medan, Terungkap Hubungan Sedarah dari Padangsidimpuan
Padangsidimpuan, Kompasreal.com – Dua warga Kota Padangsidimpuan, Sumatera Utara, ditangkap karena membuang bayi hasil hubungan sedarah. Peristiwa tragis ini terungkap setelah penemuan mayat bayi laki-laki dalam sebuah tas di halaman masjid di Medan Timur pada Jumat (9/5/2025). Bayi tersebut dikirim melalui jasa ojek online oleh seorang perempuan dari Jalan Bilal,…

Bayi Hidrosefalus di Tapsel Butuh Uluran Tangan untuk Perawatan di Medan
Tapsel, KompasReal.com – Afkar Mazid Ritonga (1 tahun 2 bulan), bayi penderita hidrosefalus asal Desa Panobasan Lombang, Kecamatan Angkola Barat, Kabupaten Tapanuli Selatan, membutuhkan bantuan biaya pengobatan. Kondisi Afkar yang semakin memburuk karena keterbatasan biaya membuat keluarganya terpaksa meminta bantuan. Afkar, anak kedua dari pasangan Rotua Ritonga (30) dan Ade…

Operasi Pekat Toba 2025, Polres Padangsidimpuan Tertibkan Parkir Liar beraroma Pungli
Padangsidimpuan,KompasReal.com – Polres Padangsidimpuan menertibkan sejumlah praktik parkir liar dan pungutan liar (pungli) dalam Operasi Pekat Toba 2025, Senin, 5 Mei 2025, sekitar pukul 15.00 WIB, Tim Resmob Sat Reskrim Polres Padangsidimpuan mengamankan empat orang yang diduga melakukan pungli parkir di berbagai lokasi di Kota Padangsidimpuan. Operasi ini dilandasi oleh…

Polres Padangsidimpuan Tangkap Pelaku Pencabulan Anak di Kecamatan Padangsidimpuan Tenggara
Padangsidimpuan, KompasReal.com – Polres Padangsidimpuan berhasil menangkap seorang pria atas dugaan pencabulan terhadap anak di bawah umur. Peristiwa ini terjadi di Kecamatan Padangsidimpuan Tenggara, Kota Padangsidimpuan, pada Minggu, 6 Mei 2025, sekitar pukul 11.00 WIB. Tersangka, yang disebut sebagai AA (21 tahun), kini ditahan dan menjalani proses hukum. Laporan polisi…

Polres Padangsidimpuan Ungkap Kasus Narkoba, 100 Gram Ganja Diamankan dari ZH Warga Kelurahan Tobat
Padangsidimpuan, KompasReal.com – Polres Padangsidimpuan berhasil mengungkap kasus peredaran narkotika jenis ganja. Satu orang tersangka, ZH, diamankan bersama barang bukti 100 gram ganja. Penangkapan dilakukan pada Rabu, 7 Mei 2025, pukul 23.00 WIB, di Jalan Dr. Payungan Dalimunthe, Kelurahan Tobat, Kecamatan Padangsidimpuan Utara, Kota Padangsidimpuan. Informasi dari pihak kepolisian menyebutkan,…

Polisi Diminta Ungkap Aktor Intelektual Dugaan Penganiayaan Karyawan PT TPL
KompasReal.com, Tapanuli Selatan – Sejumlah karyawan PT Toba Pulp Lestari (TPL) mengalami korban penganiayaan dan pengeroyokan oleh sekelompok oknum warga di Desa Sanggapati, Kecamatan Angkola Timur, Kabupaten Tapanuli Selatan (Tapsel) pada Rabu (9/4/2025) sore. Diantara karyawan yang mengalami penganiayaan dan pengeroyokan, satu korban diantaranya mengalami luka berat dan tiga orang luka…

Golkar Tapsel: 29 Tahun Berbagi, Santunan Yatim Piatu Perkuat Komitmen Sosial dan Soliditas Partai
Tapsel, KompasReal.com – Partai Golkar Kabupaten Tapanuli Selatan (Tapsel) menggelar acara santunan anak yatim piatu ke-29 kalinya, Kamis, 27 Maret 2025, di kediaman Ketua DPRD Tapsel, H. Rahmat Nasution, S.Sos. Acara ini menunjukkan komitmen nyata Partai Golkar dalam menjalankan kegiatan sosial dan berbagi kebahagiaan di bulan Ramadan. Sebanyak 545 anak…

Padangsidimpuan Bangkit: Aksi Kolaboratif, Bersama Masyarakat, Polres Padangsidimpuan Bersihkan Jejak Banjir
Padangsidimpuan, Sumatera Utara, KompasReal. com- Semangat kebersamaan dan kepedulian tinggi ditunjukkan warga Padangsidimpuan dalam aksi kemanusiaan pasca banjir, Sabtu 22 Maret 2025. Berbagai elemen masyarakat bahu-membahu membersihkan aliran sungai yang terdampak banjir, menunjukkan kekuatan kolektif dalam memulihkan kondisi kota. Aksi dimulai dengan apel gabungan pukul 09.00 WIB di halaman Kantor…

Kapolres Padangsidimpuan dan DPRD Gerindra Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Sitamiang Baru
Padangsidimpuan, KompasReal.com – Kapolres Padangsidimpuan, AKBP Dr. Wira Prayatna, S.H., S.I.K., M.H., bersama anggota DPRD Kota Padangsidimpuan dari Partai Gerindra menyalurkan bantuan beras kepada korban banjir di Kelurahan Sitamiang Baru. Selasa18 Maret 2025, 16.30 WIB. Sebanyak 40 karung beras, masing-masing berisi 5 kg, diberikan sebagai bentuk kepedulian dan solidaritas terhadap…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.